USS Enterprise (CVN-65), sebelumnya CVA(N)-65, adalah pengangkut pesawat
bertenaga nuklir pertama di dunia dan kapal Amerika Serikat ke-8. Kapal tersebut pada awalnya hanya dirancang untuk bertugas selama 25
tahun. Namun, perbaikan besar-besaran pada 1979 bisa memperpanjang usia
kapal induk bertenaga nuklir pertama di dunia itu.
Papercraft kapal induk ini memiliki spesifikasi sbb :
- Panjang kapal 85 cm
- Lebar kapal sekitar 25 cm
- Mengangkut Pesawat F14 Tomcat, Viking, A4-Intruder
- Detail kapal komplit
USS Enterprise tampak dari samping kiri |
USS Enterprise tampak dari atas |
USS Enterprise tampak dari samping kanan |
Pesawat tempur F14 Tomcat yang diangkut kapal induk ini |
Papercraft USS Enterprise dalam box mika |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar